Berani Join, Berani Kopdar, Berani Touring

[FR] Launching Rush TRD Sportivo Ultimo, Jakarta 27-Feb-2016

TeRuCI Sambut Awal Tahun dengn MetamorfoRUSH Jakarta, sabtu (27/2/16) - Menandai tahun baru 2016, komunitas pecinta mobil Toyota Rush (TeRuCI) yang tergabung dalam Toyota Owner Club (TOC) menyelenggarakan acara "MetamorfoRUSH" sebagai ajang silaturahim anggota TeRuCI untuk pertama kali-nya di tahun 2016. Nama "MetamorfoRUSH" sendiri terinspirasi dari filosofi metamorfosis Toyota Rush dari varian-varian sebelumnya. "MetamorfoRUSH" juga menggambarkan perkembangan kegiatan TeRuCI sebagai suatu komunitas sejak tahun 2007 hingga sekarang. "Setiap tahun TeRuCI memiliki banyak kegiatan seperti Touring yang dibarengi kegiatan sosial, misalnya kunjungan ke Panti Asuhan, pesantren, dan sekolah luar biasa (SLB). Kegeitan tersebut selama ini selalu didukung oenuh oleh PT Toyota Astra Motor (TAM). Kedepannya, TeRuCI tetap konsisten melakukan kegiatan tersebut untuk terus memberikan manfaat bagi masyarakat", seperti yang dijelaskan oleh Frenni Adam (T-1041), Ketua Umum Pusat TeRuCI. ...

[FR] FUN TOUR de LAMPUNG + BAKSOS 12-14 Feb 2016

[FR] FUN TOUR de LAMPUNG + BAKSOS 12-14 Feb 2016FUN TOUR de LAMPUNG adalah Turing kolaborasi Chapter JAKATARUBS, Chapter Lampung dan Chapter Bogor, diselenggarakan pada tanggal 12 - 14 Februari 2016. Turing ini tidak hanya bertujuan untuk mengajak PM teRuCI  untuk mengeksplore keindahan obyek wisata dan Kuliner  di Lampung tapi PM TeRuCI juga diajak untuk sedikit berbagi dengan menyelenggarakan  Bakti Sosial dengan memberikan santunan ke anak yatim piatu yang dianggap perlu dibantu . FUN TOUR de LAMPUNG diikuti perwakilan 9 Chapter TeRuCI yaitu Chapter JAKATARUBS (Jakarta), Chapter Lampung, Chapter Bogor, Chaploks (Depok),  Chapbaraya (Bandung), ChapTang (Tangerang), ChapJeLah (Jambi lahat), TCB (Bekasi) dan ChapTen (Banten), serta dihadiri juga oleh 6 orang kumendan JAKATARUBS, ChapPung, ChapGor, ChapTang , ChapJeLah  dan ChapTen.Berawal dari titik kumpul di RA KM42 toll Jakarta Merak pukul 23:00, 12 kendaraan TeRU yg terdiri dari 16 PM (anggota TeRuCI) juga keluarganya, diawali ...

Baksos Pasca Banjir di Aceh Utara, 12-Feb-2016

Baksos Pasca Banjir di Aceh Utara, 12-Feb-2016 Sebagai bentuk kepedulian dengan sesama, TeRuCI kembali turut memberikan bantuan pasca banjir yang melanda Dusun Bidari, Desa Lubuk Pusaka, Kecamatan Langkahan, Kabupaten Aceh Utara atau 75 Km arah Tenggara, Kota Lhokseumawe. Diwakili oleh om Idris Bandung (TeRuCI 0287), pada hari Jum'at 12-Februari-2016, memberikan bantuan berupa 10 kotak mie instan, 5 dus air mineral dan belasan baju layak pakai. Bantuan ini langsung diserahterimakan melalui Kepala Dusun Bidari: Janni 38. Kegiatan baksos ini bersamaan dengan agenda KWPB, Komunitas Wartawan Peduli Bencana, Aceh. Rute ...

Touring Bareng TeRuCI di 5 Tempat Berbeda 5-8 Feb 2016

Touring Bareng TeRuCI di 5 Tempat Berbeda 5-8 Feb 2016Kali ini, tanggal 5-8 Februati 2016, TeRuCI kembali membuat acara untuk mempererat tali silaturahim antar anggotanya. Dikemas dalam bentuk touring membawa anggota keluarganya masing-masing. Sehingga, disamping untuk melepas rasa kangen antar anggota, membawa keluarga rekreasi/hiburan, juga menambah skill dan tukar informasi tentang kendaraan Terios-Rush dengan segala akesoris dan performancenya. Dan tak kalah penting adalah sebagai contoh komunitas mobil yang tertib berlalu lintas dan etika berkendaraan.Sudah menjadi tradisi bahwa, sebelum touring dimulai, telah dipersiapkan kendaraan, stamina, dan logistik. Alat komunikasi (rig/HT) sangat kritikal sebagai alat koordinasi selama konvoy.1. Borneo with Love 6-7 Feb 2016Chapter Kutai, Samarinda dan sekitarnya, disebut oleh TeRuCI sebagai ChapKuda, juga mengadakan touring membawa keluarga masing-masing. Walaupun hanya dengan 7 anggota (PM) TeRuCI, semangat chapkuda ...

Touring Bareng TeRuCI di 5 Tempat Berbeda 5-8 Feb 2016aa

Touring Bareng TeRuCI di 5 Tempat Berbeda 5-8 Feb 2016Kali ini, tanggal 5-8 Februati 2016, TeRuCI kembali membuat acara untuk mempererat tali silaturahim antar anggotanya. Dikemas dalam bentuk touring membawa anggota keluarganya masing-masing. Sehingga, disamping untuk melepas rasa kangen antar anggota, membawa keluarga rekreasi/hiburan, juga menambah skill dan tukar informasi tentang kendaraan Terios-Rush dengan segala akesoris dan performancenya. Dan tak kalah penting adalah sebagai contoh komunitas mobil yang tertib berlalu lintas dan etika berkendaraan.Sudah menjadi tradisi bahwa, sebelum touring dimulai, telah dipersiapkan kendaraan, stamina, dan logistik. Alat komunikasi (rig/HT) sangat kritikal sebagai alat koordinasi selama konvoy.1. Borneo with Love 6-7 Feb 2016Chapter Kutai, Samarinda dan sekitarnya, disebut oleh TeRuCI sebagai ChapKuda, juga mengadakan touring membawa keluarga masing-masing. Walaupun hanya dengan 7 anggota (PM) TeRuCI, semangat chapkuda sungguh luar biasa ...
scroll up